50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru

Abdurrahman Irfan

Updated on:

Contoh Lukisan Realisme

Sekarang ini ada cukup banyak aliran dalam seni lukis. Satu dari aliran yang banyak digemari adalah aliran realisme.

Contoh Lukisan Realisme
50+ Contoh Lukisan Realisme Terbau yang Keren dan Asyik

Apa itu Aliran Realisme?

Singkatnya, realisme adalah satu aliran dalam seni yang menyampaikan sesuatu sesuai dengan keadaan aslinya., tanpa ditambah atau dikurangi satu apapun.

Pada praktiknya, kita sering kebingungan bagaimana cara membedakan aliran realisme dengan aliran naturalisme. Yap, keduanya menyampaikan kondisi alam dan lingungan sekitar.

Satu dari poin penting yang menjadi perbedaan realisme dan naturalisme adalah :

  • Pada aliran realisme : cenderung menyampaikan keadaan yang ‘pahit‘ atau netral dari keadaan sekitar.
  • Aliran naturalisme : cenderung menyampaian ‘keindahan‘.

Kedua hal di atas tentunya hanya kecenderungan secara umum saja.

Nah, bila beberapa waktu yang lalu kami pernah memahas tentang contoh gambar naturalisme, kali ini kami akan bagikan kumpulan contoh gambar dan lukisan realisme yang bisa membuat Anda makin paham tentang aliran satu ini.

Ciri Aliran Realisme

Sebelum Anda mengetahui contoh realisme, ada baiknya untuk mengetahui ciri aliran realisme. Aliran realisme memiliki ciri khas yang membedakannya dengan aliran lainnya. Anda bisa menemukannya dari ciri khas berikut :

  • Aliran realisme menampilkan lukisan apa adanya. Lukisan digambarkan sesuai dengan keadaaan aslinya tanpa mengurangi atau menambahkan kreatifitas pelukis. Hal ini karena pelukis aliran ini tidak suka lukisan yang terlalu dramatis (romantisme) yang telalu membesar-besarkan objek.
  • Lukisan secara keseluruhan saling menyatu. Artinya, warna-warna dan background lukisan tersebut terlihat menyatu dan serasi dengan gambar objeknya, begitu pula dengan antar objek lainnya  sehingga tidak ada yang terlalu menonjol.
  •  Pelukis realisme membuat gambar lukisan yang terinspirasi dari kehidupan sehari-hari atau objek yang ada di sekelilingnya. Oleh sebab itu, tak heran jika lukisannya tampak begitu nyata atau terlihat lebih hidup.

5 Contoh Karya Realisme Populer dan Nama Pelukisnya

Kepopuleran aliran realisme tidak terlepas dari tokoh-tokoh pembuat karya lukisan ini sehingga menjadi terkenal. Karya-karya lukisan realisme tersebut diabadikan dalam sejarah yang ikut berperan dalam berkembangnya aliran realisme. Berikut adalah karya lukisan realisme beserta nama pelukisnya :

1. Lukisan Realisme A Burial at Ornans Karya Gustave Courbet

Contoh karya aliran realisme: A Burial at Ornans oleh Gustave Courbet, gambar asli diperoleh melalui: wikipedia.com

Gustave Courbet adalah seniman yang terkenal dan merupakan pencetus dari aliran realisme. Salah satu karyanya yang terkenal adalah lukisan ini yang menggambarkan fakta penguburan serta pencahayaannya yang mengartikan kehidupan tidak abadi.

2. Potato Harvest Karya Jean-Francois Millet

Contoh karya aliran realisme: The Potato Harvest oleh Jean-Francois Millet, gambar asli diperoleh melalui: wikipedia.com

Pelukis Jean-Francois Millet membuat karya Potato Harvest yang menggambarkan kerja keras para petani kentang.

3. A Bar at the Folies Bergere Karya Edouard Manet

Contoh karya aliran realisme: A Bar at the Folies Bergere oleh Edouard Manet, gambar asli diperoleh melalui wikipedia.com

Selanjutnya adalah pelukis Perancis Edouard Manet yang merupakan tokoh penting dalam perkembangan aliran realisme. Edouard Manet membuat lukisan dengan judul di atas yang menggambarkan apa yang dilihatnya sehari-hari yaitu kehidupan bar pada masa itu.

4. Nighthawks Karya Edward Hopper

15 Things You Might Not Know About Nighthawks | Mental Floss

 

Edward Hopper adalah pelukis terkenal dengan gaya realis di Amerika Serikat. Kebanyakan karyanya berfokus pada lukisan yang menggambarkan perasaan kesepian di kehidupan perkotaan.

Salah satunya adalah lukisan Nighthawks yang melukiskan suasana orang yang duduk di bar pada tengah malam dengan ditemani oleh seorang bartender. Penggambaran suasana yang hening dan lesu ini membuat lukisan ini tampak melankolis.

5. Frederick the Great Karya Adolph Menzel

Konser Besar Friedrich di Sanssouci Adolf Menzel

Tokoh ini adalah seniman realis Jerman yang memiliki banyak karya lukisan yang terkenal. Salah satunya adalah lukisan Konser Frederick the Great bermain seruling di Sanssouci yang merupakan bentuk dedikasinya kepada pemerintahan Frederick II.

50+ Contoh Gambar Realisme Terbaru 2022

Berikut ini beberapa contoh lukisan dan gambar aliran realime lainnya yang bisa Anda jadikan referensi belajar.

Contoh Lukisan Realisme

Contoh Lukisan Realisme #1
Contoh Lukisan Realisme #1
Contoh Lukisan Realisme #2
Contoh Lukisan Realisme #2
Contoh Lukisan Realisme #3
Contoh Lukisan Realisme #3

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 1

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 2

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 3

Contoh gambar realisme yang mudah #4
Contoh gambar realisme yang mudah #4

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 4

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 5

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 6

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 7

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 8

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 9

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 10

Contoh gambar realisme yang mudah #3
Contoh gambar realisme yang mudah #3

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 11

Baca juga :

Contoh Gambar Aliran Realisme

Masih kurang? Silakan simak lanjutan artikel ini.

Contoh Gambar Aliran Realisme #1
Contoh Gambar Aliran Realisme #1
Contoh Gambar Aliran Realisme #2
Contoh Gambar Aliran Realisme #2
Contoh Gambar Aliran Realisme #3
Contoh Gambar Aliran Realisme #3
Contoh Gambar Aliran Realisme #4
Contoh Gambar Aliran Realisme #4
Contoh Gambar Realisme #5
Contoh Gambar Realisme #5
Contoh Gambar Realisme #6
Contoh Gambar Realisme #6
Contoh Gambar Realisme #7
Contoh Gambar Realisme #7
Contoh Gambar Realisme #8
Contoh Gambar Realisme #8

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 12

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 13

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 14

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 15

Contoh gambar realisme yang mudah #2
Contoh gambar realisme yang mudah #2

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 16

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 17

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 18

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 19

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 20

Contoh gambar realisme yang mudah #1
Contoh gambar realisme yang mudah #1

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 21

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 22

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 23

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 24

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 25

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 26

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 27

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 28

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 29

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 30

50+ Contoh Lukisan Realisme Terbaru 31

 

Disclaimer

Kumpulan gambar di atas kami himpun dari berbagai sumber di internet, utamanya adalah dari Pinterest. Jika Anda adalah pemilik karya di atas dan keberatan untuk ditampilkan di sini, silakan hubungi kami.


Akhir kata, dari 50+ gambar lukisan di atas, mana yang menjadi favorit Anda?

Jika ada request aliran gambar lain, silakan sampaikan melalui kolom komentar di bawah ya.

Salam hangat selalu.

 

Leave a Comment