
Halo kawan-kawan. Bagi sebagian orang, menggambar merupakan suatu kegiatan yang asyik. Penat dan capek akibat aktivitas sehari-hari bisa diobati dengan aktivitas ini.
Bagi anak-anak sekolah, baik TK, SD, SMP, hingga SMA, menggambar merupakan salah satu skill yang diajarkan. Tugas menggambar dan membuat sketsa pun tak jarang guru berikan.
Kemudian, orang tua pun jadi sasaran ‘permintaan tolong’ anak-anak. Hehe. Mulai detik ini, jangan khawatir! 🙂
Pada kesempatan ini kami akan bagikan kumpulan sketsa gambar pemandangan yang jumlahnya banyaaak sekali. Anda bisa tiru dan pilih sesuai keinginan.
100+ Gambar Sketsa Pemandangan Indah dan Mudah
Dimintai tolong anak-anak untuk diajari menggambar pemandangan? Simak referensi sketsa pemandangan yang indah dan mudah di bawah ini.
Gambar Sketsa Pemandangan Alam
Yuk, kami mulai dari sketsa pemandangan alam secara umum ya.


Contoh Sketsa Gambar Pemandangan Pantai
Anda menyukai gambar pantai? Berikut ini gambar sketsa pemandangan pantai yang bisa Anda unduh gratis.



Sketsa Pemandangan Air Terjun
Pencinta air terjun? Belajar sketsa gambar pemandangan air terjun bisa Anda mulai dari sini.




Kumpulan Sketsa Gambar Pemandangan Desa
Suasana di desa selalu menenangkan. Gambar sketsa pemandangan desa di bawah ini menarik untuk disimak.


Gambar Sketsa Pemandangan Bawah Laut

Sketsa Pemandangan Kota
Di bawah ini sketsa gambar pemandangan kota yang indah dan inspiratif.





Sketsa Gambar Hewan
Selanjutnya, ini dia gambar hewan dalam bentuk sketsa yang bisa Anda tiru.






Sketsa Pemandangan Eropa atau Luar Negeri







Sketsa Pemandangan Jalanan Jepang
Berikut ini adalah sketsa pemandangan kota jepang yang biasa Anda temukan di anime-anime.









Sketsa Pemandangan Hutan
Sketsa pemandangan berikutnya adalah pemandangan hutan yang penuh dengan pohon yang tinggi menjulang.










Sketsa Gambar Bunga




Baca juga :
Dapatkan ribuan gambar sketsa pemandangan tambahan lainnya.
Caranya? Cukup kunjungi pinterest dengan klik link ini.
Akhir kata.. Bila ada yang berpendapat kemampuan menggambar atau melukis merupakan bakat, kami tidak sepenuhnya sepakat. Anda tetap bisa jago gambar karena banyak praktik dan latihan, kok.
Semoga kumpulan sketsa gambar pemandangan yang kami bagikan ini bermanfaat ya. Salah olahraga, eh, maksud kami.. Salam produktif luar biasa!